Uncategorized

Kapolres Sumenep Tinjau Dua Destinasi Wisata

1223
×

Kapolres Sumenep Tinjau Dua Destinasi Wisata

Sebarkan artikel ini
IMG 20220102 165701 e1641117455787
Foto: Kapolres Sumenep, AKBP Rahman Wijaya S.I.K SH, MH ketika memimpin kegiatan post Pantau sejumlah tempat wisata di Kab. Sumenep .

SUMENEP, Detikzone.net- Pasca Perayaan Natal Dan Tahun Baru 2022, Kapolres AKBP Rahman Wijaya Bersama PJU Polres Sumenep melakukan kegiataan peninjauan di dua Destinasi   Wisata yang ada di Kabupaten Sumenep. Minggu, 02/02/2022.

Setelah sebelumnya hadir di Wisata Pantai Slopeng, orang nomor satu di Kepolisian Resor Sumenep  mendatangi pos Pantau Wisata Tectona di Desa Torbang, Kecamatan Batuan,” kata Kasi Humas Polres Widiarti melalui rilisnya.

Baca Juga : KIHT Pamekasan Didirikan, Sejumlah Pabrik Rokok yang Bermitra Akan Disubsidi

Baca Juga : Wujud Toleransi Beragama, Tim Gabungan Polres Sumenep Amankan Ibadah Natal

Baca Juga : Kejar Target Vaksinasi di Kalianget, Dokter Cantik Ini Berkolaborasi Dengan TNI-POLRI

Baca Juga : Tahun Baru, Kapolres Sumenep Hadir di Pantai Slopeng

PicsArt 01 02 04.54.33 e1641117548423

Selain itu, kata Widi, Kapolres Bersama rombongan Pejabat Polres yang lain mendatangi Water Park Sumenep( WPS ) di desa Kasengan, Kecamatan Manding, Sumenep.

Baca JugaCipkon Jelang Nataru, Kapolres dan Dandim Sumenep Pimpin Pengecekan Gereja

Baca Juga :Kejutan Akhir Tahun, Sejumlah Pimpinan OPD Sumenep Berganti

Baca Juga : Momentum Tahun Anyar 2022, Polsek Giligenting Bertugas Beri Rasa Aman di Pantai Sembilan

Selama kurang lebih dua jam Kapolres bersama PJU Polres Sumenep mendatangi kedua tempat wisata tersebut,” terang Widi.

Hadir dalam kegiatan itu diantaranya, Kapolres Sumenep AKBP Rahman Wijaya, S I.K, S.H, M.H, Wakapolres Sumenep Kompol Palma Fitria Fahlevi.,S.IP.,S.I.K.,M.I.K, Kabag Ops Kompol Anggono Jaya.,S.ST.,M.M dan kedua owner  tempat wisata, serta petugas pos pantau wisata.